PT. Sumber Alfaria Trijaya Tbk merupakan perusahaan perdagangan retail minimarket terkemuka di Indonesia, pemegang lisensi merk dagang Alfamart yang tergabung dalam ALFA GROUP, berkantor pusat di Kota Tangerang. untuk mendukung kegiatan bisnisnya perusahaan memiliki sekitar 32 pusat distribusi dan 15.400 minimarket yang tersebar di seluruh Indonesia
Demi mendukung kemajuan perusahaan, kami membutuhkan sumber daya manusia yang potensial, mau belajar, inovatif, dan profesional untuk mengisi beberapa posisi yang saat ini kami butuhkan berikut ini:
PT. Sumber Alfaria Trijaya Tbk (Alfamart) membuka lowongan kerja untuk posisi Building Support dan Branch IT Store Support
BUILDING SUPPORT
Jobdesk ” Pelaksana teknis, administratif maupun non teknis yang menyangkut pembangunan/renovasi tooko baru atau toko existing
Persyaratan
- Pria usia maksimal 27 tahun
- Pendidikan min D3/S1 Teknik sipil
- Belum menikah
- Memahami RAB/Auto Cad
- Jujur dan teliti
BRANCH IT STORE SUPPORT
Jobdesk ” memastikan aplikasi, jaringan komputer dan jaringan toko berfungsi dengan baik
Kualifikasi
- Pria, usia maksimal 27 tahun
- Pendidikan min S1 Informatika
- Menguasai bahasa pemrograman (Java,Web,MySQL,dll)
- Menguasai Ms.Office
- Wajib vaksin dosis 3
- Lajang/belum menikah
- Diutamakan domisili Jombang/Mojokerto
CREW STORE
Kualifikasi:
- Pria (Di Prioritaskan Memiliki SIM C)
- Wanita
- Belum Menikah
- Usia 18-24 tahun
- Pendidikan SMA/SMK Sederajat
- Kemampuan komunikasi yang baik
- Berpenampilan menarik
- Tinggi badan minimal: 165 cm (Pria) & 155 cm (Wanita)
- Tidak bertato, bertindik (Pria), dan buta warna
- Tidak sedang kuliah
- Vaksinasi Covid-19 minimal dosis 3 (BOOSTER)
HELPER
Kualifikasi:
- Pria (belum menikah)
- Usia 18-24 tahun
- Pendidikan SMA/Sederajat
- Tinggi badan minimal 165 cm
- Tidak bertato, bertindik, dan buta warna
- Tidak sedang kuliah
- Wajib vaksinasi Covid-19 minimal dosis
INFO LOKER LAINNYA di PT. Sumber Alfaria Trijaya Tbk dapat anda lihat dan lamar melalui link berikut :
PENEMPATAN : area cabang Malang (Kota/Kab. Malang, Kota Batu, Kab. Pasuruan, Kota/Kab. Mojokerto, Kab. Jombang, Kota/Kab. Kediri, Kota/Kab. Blitar, Kab. Tulungagung, Kab. Trenggalek dan Kab. Lumajang)
PERHATIAN !!
– WAJIB VAKSIN COVID-19 MINIMAL DOSIS KEDUA
– PROSES SELEKSI TIDAK DIPUNGUT BIAYA APAPUN
– HANYA YANG SESUAI KUALIFIKASI YANG AKAN DIPROSES
– UNDANGAN SELEKSI AKAN DIKIRIMKAN MELALUI WHATSAPP ATAU EMAIL (Silahkan cek email secara berkala)
Loker ditutup : Jika link sudah tidak aktif
Peringatan !!Kami tidak pernah meminta imbalan atau biaya dalam bentuk apapun untuk perekrutan di situs ini jika ada pihak yang mengatasnamakan kami atau perusahaan meminta biaya seperti transportasi atau akomodasi atau hal lain yang pasti PALSU.
Laporkan Lowongan, Klik DISINI